Recent Posts

banner image

Blogger templates

banner image

Cara menambahkan Brush baru di Photoshop


Bagaimana Cara menambahkan Brush baru di Photoshop?


1) Langkah pertama download Brush dengan format ABR, untuk mendownload Brush yang di inginkan bisa klik di sini

2) Langkah kedua Menempatkan file ABR yang telah anda download ke dalam folder /Users/{username}/Library/Application Support/Adobe/Adobe Photoshop CS3/Presets/Brushes (di mac OS X) atau C:\Program Files\ Adobe\Photoshop\Presets\brushes (pada Windows).

3) Langkah ketiga Kemudian buka Photoshop, aktifkan brush tool Adobe Anda, pergi ke opsi palette dan klik untuk membuka pemilihan brush yang ingin ditetapkan.

Menambahkan Brush baru di Photoshop 01


4) Langkah keempat Kemudian klik pada little triangel di sudut kanan atas.
Menambahkan Brush baru di Photoshop 02


5) Langkah kelima Selanjutnya pada daftar Anda pilih 'Load brushes'
Menambahkan Brush baru di Photoshop 03


6) Langkah keenam Pada kotak dialog pilih file ABR yang ingin Anda muat dan Brush baru muncul dalam palet Brush dan siap untuk digunakan.
Menambahkan Brush baru di Photoshop 04

Cara menambahkan Brush baru di Photoshop Cara menambahkan Brush baru di Photoshop Reviewed by Isya Ansyari on 5:05 AM Rating: 5

No comments:

Rules !

* No Spam!
* No Promo
* No Haters
* No Pornography

Powered by Blogger.